Dilansir Inautonews, Jumat 16 Maret 2012, masalah ini dialami oleh 459.962 unit Honda CR-V dan Honda Civic yang dibuat pada Juli 2009 dan Agustus 2011.
Sebelumnya, AQSIQ Produk Managemen Center, banyak menerima keluhan dari pemilik kedua jenis mobil tersebut karena klaksonnya tidak dapat berfungsi dengan baik.
Setelah mendapatkan laporan itu, AQSIQ meneruskan keluhan tersebut kepada pihak Honda di China dan disarankan untuk melakukan perbaikan di dealer Honda terdekat mulai Maret ini. Perbaikan tidak dikenakan biaya.
Sebelumnya, Honda juga telah melakukan recall untuk CR-V, Civic dan Accord di Amerika Serikat, karena adanya masalah pada sistem airbag. (umi)
Sumber : vivanews.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar